Wednesday, September 20, 2017

TIMNAS SPANYOL TIDAK PANGGIL COSTA AKIBAT TIDAK PERNAH TAMPIL BERSAMA CHELSEA

TIMNAS SPANYOL TIDAK PANGGIL COSTA AKIBAT TIDAK PERNAH TAMPIL BERSAMA CHELSEA

TIMNAS SPANYOL TIDAK PANGGIL COSTA AKIBAT TIDAK PERNAH TAMPIL BERSAMA CHELSEA

Liga Inggris sudah memasuki pekan keenam dan liga champions sudah memasukai pertandingan kedua kualifikasi grup. sampai saat ini Diego Costa, penyerang Chelsea belum pernah bertanding pada musim ini, akibatnya membuat pelatih timnas spanyol tidak memanggil pemain keturunan brasil itu, pada kualifikasi piala dunia 2018 melawan italia dan Leichestein.

Costa sendiri sudah lagi tidak akur dengan pelatih chelsea sekarang yakni Antonio Conte, karena kurangnya kontribusi yang ditunjukkan costa pada musim lalu membuat conte mendatangkan striker baru yaitu Morata dari real madrid. saat itu juga costa ingin balik ke klub lamanya atletico madrid, karena gagal transfer musim panas lalu.

hingga kini costa sendiri belum mengikuti latihan maupun bertanding bersam chelsea, hal ini akan membuat masa depannya semakin tidak jelas dilevel klub maupun negara. pelatih timnas spanyol Lopetegui berharap costa segera kembali ke stamford bridge unutk berlatih dan bertanding agar timnas spanyol bisa mengevaluasi kembali kemampuannya.


No comments:

Post a Comment